14 November 2010

E-Commerce


E-commerce atau bisa disebut Perdagangan elektronik atau e-dagang adalah penyebaran, pembelian, penjualan, pemasaran barang dan jasa melalui sistem elektronik seperti internet atau televisi, www, atau jaringan komputer lainnya. E-commerce dapat melibatkan transfer dana elektronik, pertukaran data elektronik, sistem manajemen inventori otomatis, dan sistem pengumpulan data otomatis.

Pada awal tahun 1970-an e-commerce lebih di kenal dengan EFT (Electronic Found Transfer). saat itu, perkembangan/ pengenalan terhadap masyarat masih sangat rendah karena hanya di terapkan pada perusahaan - perusahaan besar saja. tetapi tidak lama muncul EDI ( Electronik Data Interchange) yang berkembang menggunakan transaksi keuangan ke pemprosesan transaksi lain, sehingga perusahaan - perusahaan menjadi lebih mudah untuk melakukan sebuah transaksi. dengan berkembangnya tingkat kebutuhan suatu transaksi perdagangan perusahaan mulai menerapkan aplikasi telemunikasi yang di kenal dengan internet dan muncul istilah E-commerce (electronik commerce). itulah sedikit sejarah tentang munculnya E-commerce.



0 komentar:

Post a Comment

 
;